06 Januari 2008

Adobe Photoshop

Berbagi pengalaman
Bagi yang suka desain dengan adobe. Ayo ganti versi terbaru CS3 saat ini dari adobe yang lama versi 7.0 , 8.0 , 9.0/CS2, 10.0 /CS3. Perbedaanya sangat terlihat saat kita menggunakan fasilitasnya dengan maksimal. tidak sekedar manambah dan merubah tapi membuat objek akan lebih sempurna.
Disini saya akan menonjolkan kelebihan dan kekurangan sebagian kelebihan adobe photoshop per versinya:
- AP 7.0 : Penyempurnaan dari 6.0 lebih enak dipandang dan penambahan filter.
- AP 8.0 / CS : Lebih lengkap support untuk membuat gambar animasi berextensi .GIF di adobe image readynya. kelemahanya tidak bisa menggabungkan layer dengan layer yang lain. jika anda tahu bisa buat gambar seperti 3D.
- AP 9.0 / CS 2: Sangat bagus untuk ukuran saat ini. Tampilan mirip dengan CS tapi kelebihanya penambahan fungsi warp, dan gambar gif diphothosopnya dah support.
- AP 10.0 / CS 3: Gosipnya diperuntukan untuk OS vista tapi Xp juga mampu asal komputer anda suport. RAM min 512. menurut saya aplikasi lebih cepat bekerja dari pada CS2. tampilan lebih terintegrasi dengan simbol. anda dapat merubah palletnya menjadi simbol saja or seperti CS 2 , pokoknya sesuai selera anda deh. lebih besar lembar kerjanya. saran saya, jika anda ingin ganti dengan versi CS3 sebaiknya harus mengausai versi CS2 dulu. Tapi sayanganya Adobe Image Readynya tidak dibanderol jadi satu dengan Adobe Phothoshopnya.

masih banyak lagi deh kelebihan Adobe.

Untuk tutorial photoshop tunggu ya... tak buatin dulu.

Tidak ada komentar: